Lompat ke isi

Ramdev

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Swami Ramdev
Baba Ramdev
Swami Ramdev pada 2002
LahirRam Kisan Yadav[note 1]
1965 (umur 6061)
Mahendragarh, Haryana, India
GelarDokterandes Kehormatan Institut Teknologi Industrial Kalinga, Bhubaneswar
PendiriPatanjali Ayurved
Patanjali Yogpeeth
Bharat Swabhiman Trust

Swami Ramdev[a][5] (llahir dengan nama Ram Kisan Yadav pada 1965),[note 1] juga dikenal sebagai Baba Ramdev[b][5] (pengucapan), adalah seorang guru yoga[7] dan pengusaha India,[8][9] yang dikenal karena mempopulerisasikan Yoga dan Ayurveda di India.[10][11] Ramdev membentuk dan menjalankan kamp-kamp yoga besar sejak 2002, menyiarkan kelas-kelas yoga di berbagai saluran televisi.[1][12] Ia adalah salah satu pendiri Patanjali Ayurved Ltd. dengan koleganya Balkrishna. Pada 2010, ia mengumumkan telah membentuk sebuah partai politik untuk pemilu 2014.[13] Namun, ia kini menjadi advokat vokal untuk BJP.[14][15]

  1. Swami adalah sebuah gelar yang dipakai di India untuk guru agama Hindu.[4]
  2. Baba, terj. har.'bapa', adalah sebuah bentuk sebutan hormat kepada pria suci atau lebih tua di India.[6]
  1. 1 2 Nama pertamanya disebut Ram Kisan,[1] Ramkishen,[2] atau Ramkrishna[3] oleh berbagai pihak.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. 1 2 "The Billionaire Yogi Behind Modi's Rise". NY Times. 26 July 2018.
  2. "As good as a Ramdev stretch". www.telegraphindia.com (dalam bahasa Inggris). April 14, 2015. Diakses tanggal 26 May 2020.
  3. Thomas, Pradip Ninan; Lee, Philip, ed. (July 30, 2012). Global and Local Televangelism (dalam bahasa Inggris). Palgrave Macmillan. hlm. 150. ISBN 978-1-137-26481-7. Diakses tanggal 26 May 2020.
  4. "swami". Lexico UK Dictionary. Oxford University Press.
  5. 1 2 Templat:Cite LIIofIndia
  6. "baba". Lexico UK Dictionary. Oxford University Press.
  7. Narain, Priyanka Pathak (31 July 2017). "How Baba Ramdev became the Guru of Yoga Programming on Indian TV". Firstpost. Diakses tanggal 30 May 2021.
  8. "HT Editorial: Not Ayurveda vs allopathy". Hindustan Times (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-05-31.
  9. "The Billionaire Yogi Behind Modi's Rise". The New York Times (dalam bahasa American English). 2018-07-26. ISSN 0362-4331. Diakses tanggal 2021-05-31.
  10. "yoga-camp-off-to-a-grand-start". Pemeliharaan CS1: Status URL (link)
  11. "baba-ramdev-who-is-he". Pemeliharaan CS1: Status URL (link)
  12. "The yoga guru turned company boss". BBC. 21 December 2015.
  13. "baba-ramdev-on-politics-we-must-have-a-total-revolution". Pemeliharaan CS1: Status URL (link)
  14. "the-billionaire-yogi-behind-modis-rise". Pemeliharaan CS1: Status URL (link)
  15. "india-news/politics-and-religion-as-bjp-government-rises-so-does-yoga-tycoon-baba-ramdev". Pemeliharaan CS1: Status URL (link)

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]